Pelatihan Managing Leadership Skills

Training Managing Supervisory Skills

Training Managing Leadership dan Supervisory SkillsDeskripsi

Managing People adalah bagaimana memotivasi, menggerakkan atau mengarahkan orang lain. Ketika seseorang diangkat menjadi leader baik di level supervisor ataupun manager, sudah tentu akan terjadi kecanggungan peran. Seseorang tersebut dituntut menjadi pemimpin bagi sekelompok orang sekaligus tanggung jawab yang lebih besar dari peran sebelumnya. Training Managing People ini adalah bentuk best practice yang diambil dari buku best seller karangan Lilik Agung, dimana dalam pelatihan ini akan diberikan teknik-teknik praktis sehingga peserta lebih sukses dan lebih produktif dalam mengelola manusia. Materi ini juga didesain khusus untuk mempersiapkan seorang leader agar mampu berkinerja optimal dalam organisasi.

Tujuan Training Managing Leadership Skills

Dengan mengikuti training managing people ini, peserta akan mampu:
* Memahami bahwa peran sebagai leader tidaklah sama seperti peran sebelumnya
* Menguasai kemampuan menggerakkan tim
* Memiliki keterampilan memotivasi dan teknik komunikasi yang memberdayakan

Outline materi Training Managing Supervisory Skills

Training Managing People

(Supervisory & Leadership Skills)

Personal Mastery
* Memulai dengan proaktivitas
* Membangun Tiga pilar profesionalisme: Integritas, Otoritas, Kompetensi

Kiat Melakukan Directing & Coaching
* Mengapa perlu directing?
* Cara melakukan directing efektif
* Tiga cara menjalankan coaching: perintah, menuntun, memotivasi)
* Praktik menjalankan coaching

Kiat Melakukan Supporting & Delegating
* Pengaruh supporting dalam kepemimpinan
* Praktik supporting
* Langkah-langkah pendelegasian
* Perkakas (tools) untuk pendelegasian
* Praktik pendelegasian

Motivating Tim
* Tiga macam motivasi: bersahabat, berkuasa, berprestasi
* Menciptakan suasana motivasional
* Pemimpin sebagai motivator tim

Membangun Komunikasi Produktif
* Konteks komunikasi
* Tiga cara berkomunikasi: penglihatan, pendengaran dan perasaan
* Pemimpin sebagai komunikator organisasi

Mengelola Konflik
* Jenis-jenis konflik
* Cara mengelola konflik agar produktif

Manajemen Perubahan dan Inovasi
* Mengapa perlu berubah?
* Pemimpin sebagai agen perubahan
* Berpikir kreatif dan bertindak inovatif

Jadwal pelatihan Informasi-Pelatihan.com 2024

 

  • Batch 1 : 23 – 24 Januari 2024
  • Batch 2 : 7 – 8 Februari 2024
  • Batch 3 : 6 – 7 Maret 2024
  • Batch 4 : 23 – 24 April 2024
  • Batch 5 : 7 – 8 Mei 2024 || 21 – 22 Mei 2024
  • Batch 6 : 11 – 12 Juni 2024
  • Batch 7 : 17 – 18 Juli 2024
  • Batch 8 : 21 – 22 Agustus 2024
  • Batch 9 : 18 – 19 September 2024
  • Batch 10 : 8 – 9 Oktober 2024 || 22 – 23 Oktober 2024
  • Batch 11 : 5 – 6 November 2024 || 19 – 20 November 2024
  • Batch 12 : 10 – 11 Desember 2024

 

Investasi dan Lokaspelatihan:

  • Yogyakarta
  • Jakarta
  • Bandung
  • Bali
  • Surabaya
  • Lombok

Catatan : Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.

Fasilitas :

  • FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara/Stasiun/Terminal)
  • Module / Handout
  • Flashdisk
  • Sertifikat
  • FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
  • Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
  • 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
  • FREE Souvenir Exclusive
  • Training room full AC and Multimedia